Desain Rumah Sederhana

Info seputar dunia properti, gambar desain rumah, aksesoris, rab dan bahan bangunan

Begitu Pentingkah Membuat RAB Rumah Sebelum Membangun?

begitu pentingnya rab rumah

Judul posting kali ini berupa pertanyaan : ” Begitu pentingkah membuat RAB rumah sebelum membangun?” Pertanyaan tersebut saya munculkan sehubungan dengan kegunaan RAB rumah dalam yang kaitannya dengan pelaksanaan pembangunan sebuah rumah tinggal. Tidak sedikit orang membangun rumah tanpa gambar rencana dan RAB rumah baik di lingkungan perumahan diperkotaan maupun di pedesaan/perkampungan. Bahkan kalau di […]

Penggunaan Material Bangunan Berbahan Metal Menghemat Biaya Pemeliharaan

besi hollow plapond

Seiring perkembangan teknologi industri bahan material bangunan, penggunaan material bangunan berbahan metal (pengganti bahan material kayu) sangat menghemat biaya pemeliharaan dalam jangka waktu yang cukup panjang. Penggunaan kayu untuk material bangunan pada saat ini sudah mulai ditinggalkan dan beralih menggunakan bahan material berbahan metal. Bahan material kayu yang memiliki kualitas baik pada saat ini sudah […]

Utamakan Kualitas Struktur Ketika Anda Membangun Rumah

Dalam membangun rumah, kokoh tidak nya sebuah bangunan rumah sangat ditentukan oleh kualitas struktur. Apa itu struktur? Struktur bangunan gedung termasuk bangunan rumah adalah: pondasi, beton sloof, beton kolom, dan ring balok beton. Pondasi Struktur bagunan rumah satu lantai konstruksinya berbeda dengan bangunan rumah lebih dari satu lantai. Kedalaman galian pondasi untuk rumah satu lantai […]

Kelebihan dan Kekurangan Tutup Plafon Bahan Gypsum

Plafon Bahan Gypsum – Bahan material untuk penutup plafon atau langit-langit banyak jenis dan pilihan, mulai dari bahan yang termurah sampai bahan yang termahal. Salah satunya adalah plafon bahan gypsum yang selama ini banyak digunakan pada rumah-rumah mewah dan elit. Tidak semua rumah cocok menggunakan plafon bahan gypsum, harus mempertimbangkannya dengan memperhatikan bahan penutup atap […]

Gambar Rumah 2 Lantai Tanah 80 M2

Gambar Rumah 2 Lantai – Kali ini saya ingin berbagi bagaimana memaksimalkan penggunaan tanah untuk bangunan di lingkungan perumahan sederhana type kecil, khusus untuk tanah yang posisinya di sudut atau hook. Luas tanah pada posisi hook pada perumahan tersebut pada umumnya memiliki kelebihan lebar tanah 2 M sehingga ukuran tanah menjadi 8 x 10 M, […]

Rumah yang Nyaman Dihuni

Rumah yang nyaman dihuni adalah rumah yang dapat memberikan kenyamanan bagi penghuninya. Rumah yang nyaman dihuni tidak selalu harus rumah mewah atau rumah elit, tapi walaupun sebuah rumah sederhana dapat diciptakan sebagai rumah yang nyaman dihuni oleh sebuah keluarga dengan cara merencanakan desain penataan ruangan sesuai persyaratan dan ketentuan sebuah rumah ideal dan sehat.   […]

Penyebab Panas Ruangan Dalam Rumah

Apa sebenarnya penyebab panas ruangan dalam rumah? baiklah pada kesempatan ini saya inginberbagi sedikit pengalaman tentang hal tersebut. Ruangan di dalam rumah yang panas tentunya sangat tidak nyaman bagi penghuni rumah, sehingga terpaksa harus menggunakan alat pendingin ruangan baik AC atau kipas angin. Dengan menggunakan alat pendingin yang terus menerus maka selain akan berpengaruh pada […]

Memaksimalkan Pasokan Cahaya Alami di Dalam Rumah

Apa perlunya memaksimalkan pasokan cahaya alami di dalam rumah? Baiklah saya akan berbagi pengalaman pada Anda tentang pentingnya cahaya masuk ke dalam rumah. Cahaya alami di dalam rumah tidak hanya berkontribusi memperbaiki suasana hati dan kesehatan para penghuninya, tetapi juga membantu menekan tagihan listrik rumah tangga. Oleh karena itu, ketika mendesain rumah, pertimbangkan akses agar […]

Cara Meminimalkan Biaya Membangun Rumah

Biaya membangun rumah di tahun 2014 ini jauh lebih tinggi dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya. Banyak faktor yang mempengaruhi tingginya biaya membangun rumah. Kenaikan BBM, kenaikan nilai dollar sangat mempengaruhi perubahan harga bahan-bahan bangunan. Ada 3 faktor utama yang mempengaruhi tingginya harga rumah, yaitu harga tanah, harga material bangunan, dan biaya tenaga kerja bangunan. Apabila Anda […]

Desain Rumah Sederhana © 2015 - Contact - Privacy - Disclaimer - Sitemap Frontier Theme