software rab rumah – Desain Rumah Sederhana http://www.desainrumahsederhana.com Info seputar dunia properti, gambar desain rumah, aksesoris, rab dan bahan bangunan Sat, 25 Nov 2017 06:44:43 +0000 id-ID hourly 1 https://wordpress.org/?v=4.9 Sebelum Membangun, Memiliki RAB Rumah Sangat Penting http://www.desainrumahsederhana.com/sebelum-membangun-memiliki-rab-rumah-sangat-penting/ Wed, 22 Jul 2015 02:31:04 +0000 http://www.desainrumahsederhana.com/?p=3070 RAB Rumah atau Rencana Anggaran Biaya Membangun Rumah sangat penting dibuat atau dimiliki sebelum pelaksanaan membangun, sebab membangun rumah memerlukan biaya ratusan juta rupiah. Oleh karena itu ketika kita akan merencanakan membangun rumah jangan seperti akan membuat kue, tanpa perencanaan, sebab nantinya kita sendiri akan menyesal ketika bangunan selesai yang hasilnya menegecewakan kerena tidak sesuai dengan harapan atau keinginan.

software rab rumah excelKeinginan memiliki sebuah rumah yang sesuai, baik model atau kualitas tidak cukup dikatakan atau dipesankan kepada para tukang bangunan atau pemborong yang yang akan mengerjakannya, tetapi perlu dan harus dituangkan kedalam sebuah perencanaan. Perencanaan dimaksud adalah gambar perencanaan desain rumah yang kita inginkan, mulai dari jumlah ruangan, ukuran ruangan, bentuk dan tata ruang, model desain tampilan rumah yang menarik, dan sebagainya.

Hanya gambar perencanaan saja tidak cukup, tetapi perencanaan juga harus dituangkan kedalam bentuk RAB rumah tersebut. RAB rumah akan memberikan gambaran kebutuhan biaya yang diperlukan agar keinginan bentuk dan model rumah yang kita inginkan dapat direalisasikan mendekati keinginan tersebut. Tanpa RAB yang disusun dengan baik dan benar mana mungkin semua keinginan yang telah dituangkan kedalam gambar rencana tersebut dapat dilaksanakan dengan baik.

Umumnya masyarakat kita yang golongan menengah ke bawah pada umumnya ketika mereka membangun rumah tanpa perencanaan yang baik, mereka kebanyakan mempercayakan begitu saja kepada para tukang bangunan yang mereka anggap ahli, atau mereka percaya begitu saja kepada pemborong yang mereka anggap sudah kenal atau mendapat referensi dari teman atau tetangga yang baru membangun. Sebenarnya kebiasaan tersebut tidak bisa dianggap baik dan benar, sebab bisa saja terjadi ketika mengerjakan rumah kita terjadi hal-hal yang diluar keinginan kita.

Untuk memiliki gambar perencanaan + RAB rumah memang memerlukan biaya sebab kita harus meminta bantuan orang ahli (bagi yang awam). Tapi bagi Anda yang memiliki keahlian, tentunya dapat membuat sendiri gambar rencana+RAB rumah tersebut.

Tapi, walaupun Anda tidak memiliki keahlian bangunan, jika Anda ingin membuat sendiri gambar dan RAB rumah sendiri sebenarnya pada jaman sekarang yang sudah canggih, maka Anda bisa mencari dan belajar melalui internet. Misalnya saja dengan Software RAB Rumah yaitu sebuah aplikasi excel sederhana, Anda bisa membuat sendiri RAB rumah dengan berdasarkan gambar rumah yang Anda buat sendiri. Dengan hanya memiliki gambar denah yang lengkap ukuran.. sebenarnya dengan menggunakan Software RAB, Anda bisa membuat sendiri RAB rumah dengan mudah.

Itulah yang dapat saya sampaikan dalam postingan kali ini mengenai pentingnya memiliki RAB rumah sebelum kita membangun. Semoga bermanfaat

 

]]>
Software RAB Bangunan Rumah Sederhana http://www.desainrumahsederhana.com/software-rab-bangunan-rumah-sederhana/ Sat, 07 Jun 2014 09:36:21 +0000 http://www.desainrumahsederhana.com/?p=1656 Setiap orang yang merencanakan akan membangun rumah pasti sebelumnya sudah mempersiapkan segala sesuatu yang diperlukan, yaitu sejumlah uang untuk membeli bahan bangunan dan biaya upah kerja.

Cara mengetahui kebutuhan biaya tentu saja ada yang hanya dengan kira-kira berdasarkan pengalaman orang lain yang belum lama membangun rumah, atau dengan cara bertanya kepada tukang bangunan yang akan dipekerjakan untuk membangun rumah.

Cara-cara tersebut tentu saja kurang atau bahkan tidak akurat, tetapi tidak ada salahnya dari pada tidak dihitung sama sekali. Hanya saja estimasi tersebut hanya berguna untuk penyediaan dana secara kasar, yang barangkali realisasinya bisa cukup, atu kelebihan, atau bahkan kekurangan.

Perencanaan sebuah bangunan rumah sebenarnya bukan hanya sebatas cukup, kelebihan, kekurangan.. tetapi RAB rumah harus merupakan perencanaan yang matang terkait dengan penyediaan dana yang cukup, kualitas dan model desain bangunan rumah sesuai keinginan dan kebutuhan. Oleh karena itu penyusunan RAB rumah harus berdasarkan gambar desain rumah yang diinginkan.

Untuk membuat gambar rumah dan menyusun RAB rumah bisa dikerjakan sendiri bagi orang yang memiliki pengetahuan teknik bangunan, atau meminta bantuan konsultan atau teman, saudara yang memiliki keahlian bangunan.  Kalau ingin gambar rumah yang gratis atau berbayar, juga selain meminta bantuan konsultan.. bisa juga mencari dan browsing di internet.

Bagi Anda yang tidak memiliki keahlian teknik bangunan yang ingin membuat RAB rumah sendiri juga bisa, asalkan bisa membaca gambar. Untuk membuat RAB bisa menggunakan alat bantu menghitung RAB Rumah dan saya beri nama ” Software RAB Rumah Sederhana”. Alat bantu tersebut sengaja saya buat untuk membantu orang-orang yang tidak memiliki pengetahuan bangunan dan ingin bisa menghitung sendiri RAB rumah ketika yang bersangkutan akan merencanakan membangun rumah. Software RAB merupakan alat bantu sederhana menggunakan file excel yang didalamnya saya tanam Analisa Harga Satuan Pekerjaan Konstruksi (AHS-SNI) yang saya otomatiskan. Sayangnya untuk software rab di internet belum dapat ditemukan yang gratisan.

Software RAB rumah yang telah saya buat banyak membantu orang-orang yang saya maksudkan.Apabila Anda memerlukan alat bantu tersebut dan ingin membelinya, silahkan kunjungi website saya :www.softwarerab.com. Semoga informasi ini dapat membantu Anda.

]]>
Membuat RAB Rumah cara Otomatis Cukup 2 Langkah http://www.desainrumahsederhana.com/membuat-rab-rumah-cara-otomatis-cukup-2-langkah/ Sun, 01 Sep 2013 03:38:53 +0000 http://www.desainrumahsederhana.com/?p=1294 Software RAB RumahMembuat RAB Rumah atau anggaran biaya membangun rumah dengan cara manual memerlukan waktu yang cukup lama yang tentunya banyak langkah yang harus dikerjakan secara manual, sedangkan kalau menggunakan Software RAB Rumah hanya perlu 2 langkah saja, lainnya dikerjakan secara otomatis dan RAB rumah langsung jadi. Kelebihannya lagi Software RAB selain membuat RAB secara otomatis, juga membuat rincian kebutuhan material secara lengkap.. dan rincian kebutuhan material ini tidak mudah dikerjakan secara manual.

Membuat RAB rumah dengan cara manual, memerlukan beberapa langkah pekerjaan sbb :

  1. Menghitung volume pekerjaan seperti volume pekerjaan : galian pondasi, volume pasangan pondasi, volume pekerjaan pasangan dinding bata merah, volume pekerjaan beton dan seterusnya. Volume pekerjaan dihitung berdasarkan gambar yang lengkap ukurannya.
  2. Melakukan editing harga satuan bahan bangunan dan upah kerja sesuai harga setempat yang ada pada analisa harga satuan yang digunakan.
  3. Memilih dan memilah bahan-bahan bangunan yang akan digunakan dari list material yang jumlahnya sangat banyak.
  4. Membuat format RAB rumah sesuai pekerjaan pada rumah Anda, mulai dari pekerjaan galian pondasi sampai pekerjaan finishing. Format dibuat pada salah satu sheet file Analisa Harga Satuan (AHS-SNI) yang digunakan dan menambahkan link, rumus/formula agar terhubung dengan sheet yang diperlukan;
  5. Memilih analisa harga satuan pekerjaan yang akan digunakan dan sesuai dengan bangunan rumah Anda, dan masih ada beberapa langkah-langkah lainnya.

Perlu diketahui untuk dapat mengerjakan pembuatan RAB rumah dengan cara manual tidaklah mudah, harus memiliki dasar pengetahuan ilmu bangunan/sipil/arsitektur.

Sedangkan membuat RAB rumah otomatis dengan menggunakan Software RAB Rumah hanya perlu 2 langkah :

  1. Menghitung volume pekerjaan (sama dengan cara manual)
  2. Melakukan edit harga material dan upah sesuai harga setempat,  jumlah material  sudah diseleksi sesuai keperluan bangunan rumah, jadi Anda tidak perlu mimilih.

Setelah mengerjakan 2 langkah tersebut, maka secara otomatis RAB rumah sudah selesai tinggal Anda cetak/print.  Ada  kelebihan yang tidak diperoleh dengan cara membuat RAB rumah manual, yaitu  Anda akan memperoleh tabel rincian keperluan bahan material yang tidak mudah dikerjakan secara manual.

Itulah kelebihan dari Software RAB Rumah yang kami buat untuk memudahkan dan mempercepat pembuatan RAB rumah, baik bagi yang memiliki dasar ilmu bangunan/sipil/arsitektur, atau yang awam sekalipun akan dapat menggunakan Software RAB dengan mudah asalkan sudah familiar menggunakan excel dan dapat menghitung volume dan luas suatu bidang atau benda. Bagi Anda yang berminat memiliki Software RAB.. harganya terjangkau, silahkan kunjungi website kami di www.softwarerab.com. Semoga informasi tersebut dapat bermanfaat bagi Anda.

]]>